Fakta Tentang Uban





Fakta Tentang Uban [ www.BlogApaAja.com ]

Sebut saja rambut beruban, berbagai fakta yang dipersoalkan dikalangan masyarakat. Ada yang mengatakan rambut yang cepat beruban adalah disebabkan penuaan malah ada juga mengatakan disebabkan faktor keturunan. Rambut akan menjadi beruban setelah sel-sel melanosit di folikel rambut berhenti menghasilkan pigmen warna. Melanin rambut terdiri dari dua jenis yaitu eumelanin yang berwarna coklat tua atau hitam dan pheomelanin yang berwarna kuning atau merah. Konsentrasi dan kombinasi keduanya dalam berbeda menciptakan spektrum yang luas dari warna rambut manusia, dari hitam pekat sampai berwarna pirang terang. Rambut yang telah kehilangan sebagian besar melanin akan berwarna seperti abu-abu, rambut yang telah kehilangan semua pigmen itu akan berwarna putih. Proses kehilangan melanin ini biasanya berperingkat.
[read more..]

Perkembangan Muallaf Australia Merambah Hingga Ke Masyarakat Aborigin.



Perkembangan Islam di Australia sudah merambah ke kalangan masyarakat Aborigin, suku asli Benua Kanguru itu. Makin meningkatnya jumlah orang Aborigin yang memeluk Islam menjadi fenomena tersendiri, meski sejumlah peneliti memperdebatkan perihal makin meluasnya pengaruh agama Islam dan alasan orang-orang Aborigin yang memilih memeluk Islam.

Dalam pertemuan organisasi Society for the Scientific Study of Religion di Baltimore akhir Oktober 2012 lalu, sejumlah peneliti dari Religioscope memaparkan kertas kerja mereka tentang pernyataan media dan komunitas Muslim di Australia yang menyebutkan bahwa makin meningkatnya pemeluk Islam di kalangan
[read more..]

Mengenal Sejarah Keris Mpu Gandring

Mengenal Sejarah Keris Mpu Gandring [ www.BlogApaAja.com ]

Keris Mpu Gandring adalah senjata pusaka yang terkenal dalam riwayat berdirinya Kerajaan Singhasari di daerah Malang, Jawa Timur sekarang. Keris ini terkenal karena kutukannya yang memakan korban dari kalangan elit Singasari termasuk pendiri dan pemakainya, ken Arok.
Keris ini dibuat oleh seorang pandai besi yang dikenal sangat sakti yang bernama Mpu Gandring, atas pesanan Ken Arok, salah seorang tokoh penyamun yang menurut seorang brahmana bernama Lohgawe adalah titisan wisnu. Ken Arok memesan
[read more..]

4 Kehebatan Otak Lansia Yang Menakjubkan

4 Kehebatan Otak Lansia Yang Menakjubkan [ www.BlogApaAja.com ]

Orang lanjut usia terlanjur identik dengan pikun dan kemampuan mentaldan fisik yang menurun drastis. Tapi di balik kekurangannya itu, otak lansiapunya 4 kehebatan yang menakjubkan.



Hal ini sudah terbukti dengan masih banyak dijumpainya orang yang sudahsepuh memiliki inovasi dan kreatifitas yang tak kalah dengan orang-orang muda.

Saat ini pun, orang-orang yang sudah berumur juga masih banyak yangmenjabat sebagai pengusaha sukses.
[read more..]

Ajaib! Ubin Di Brazil Bisa Jadi Barcode

Beragam cara menarik dilakukan untuk menarik wisatawan. Di Brazil, ubin di jalanan bisa dipindai dengan gadget untuk mendapatkan informasi destinasi wisata. Keren!

Beberapa kota di Eropa sudah menerapkan sistem barcode di dinding yang bisa di-scan untuk mendapatkan informasi mengenai sebuah destinasi atau bangunan bersejarah. Saat di-scan menggunakan gadget Anda yang memiliki kamera dan piranti lunak yang mumpuni, maka akan muncul informasi destinasi wisata yang dimaksud.
[read more..]